11 Metode Pembayaran Online yang Biasa Digunakan
Dunia online sudah tidak bisa dielakkan lagi keberadaannya. Segala sesuatunya mulai menggunakan online. Mau tidak mau memang kita dituntut untuk terus mengikuti perkembangan zaman. Secara otomatis kita akan ikut melakukan pembayaran online. Kegiatan transaksi berbagai barang dan jasa yang dulunya dilakukan dengan tatap muka secara langsung, kini cukup diwakili dengan meninggalkan pesan dan melakukan panggilan. … Read more